Polres Magelang Kota

Police Goes To School, Satbinmas Polres Magelang kota Datangi SMP N 4 Magelang

Kota Magelang – Satuan Binmas Polres Magelang Kota Polda Jawa Tengah melaksanakan kegiatan “Police Goes To School” dengan mendatangi  Sekolah menengah pertama (SMP) Negeri 4 Kota Magelang. (Senin,12/12/2022)   Kegiatan “Police Goes To School” Satbinmas Polres magelang kota dipimpin oleh Kasat AKP Edy Suryono, S.H., M.H. sebagai nara sumber dalam kegiatan sekolah yaitu “JEDA SEMESTER PASCA PELAKSANAAN ASAS DAN PAS SMP 4 KOTA MAGELANG” yang diikuti   AKP Edy Suryono, S.H., M.H dalam kegiatan tersebut Kasat Binmas memberikan materi dengan tema *KENAKALAN REMAJA dan PENCEGAHANNYA* kepada para siswa-siswi yang hadir yaitu kelas VII, VIII, IX SMP N 4 Kota Magelang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Tribratanews Polres Magelang Kota